Sabtu, 15 Oktober 2011

Komputer mendadak kemasukan ADWARE ketika sedang browsing di internet.Adware tersebut menyabot wallpaper dan menyertakan petunjuk penghapusannya yang ujung-ujungnya meminta anda membeli software removernya. Padahal anda telah memasang anti syware Ad-ware namun hasilnya nihil. Dan adware tetap saja nangkring di wallpaper anda. Eitttt......Jangan berkecil hati dulu.....


Coba klik [start] [Setting] [Control Panel]. Pada jendela Control Panel, klik-double [Display]. Pilih opsi [Desktop] [Customise Display...], lalu [Web]. pada kotak dibawah "web pages", terdapat opsi Security. Pilih opsi tersebut, lalu klik [Delete].

0 comments:

Posting Komentar

Subscribe to RSS Feed Follow me on Twitter!